paankbilang.blogspot, Salam, pagi buta nge-post. Haha. Semangat sekali. Ya, ada permasalahan yang perlu segera disikapi. Tuhan <-> Agama. Dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Perkembangan ilmu pengetahuan, apalagi Internet saat ini, tak dapat dipungkiri, bisa membuat sebagian orang berfikir: "Untuk apa Tuhan? toh sekarang, apapun bisa terjadi tanpa "campur tangan" Dia. Masya Allah.
Dengan kemajuan tekhnologi sekarang, pesawat ber-kecepatan suara, kereta api supercepat, komputer super canggih, komunikasi super maju, pokoknya sekarang, apapun bisa ditambah dengan "super" (termasuk rokok Dj**** Super, hiks). Tuhan saat ini seperti tidak mempunyai peranan apapun, cuaca bisa diatur, kelahiran dan kematian manusia (sebagian) bisa atur, dll, dll.
Jumat lalu (Session Start: Fri Jul 18 23:36:21 2008), disela-sela pekerjaan kantor yang menumpuk, saya iseng (tapi rutin) chating di mIRC. Channel #jakarta dengan nick yang cukup menarik "gak_cantik". padahal biasanya saya memakai nick yang cukup lugas (menurut saya): Lanang. Dengan nick yang seperti cewek saya berharap ada beberapa cowok 'nakal' yang tertarik pv dengan saya. Dan benar saja, baru saja Log In ada dua chatter yang mengajak pv. singkat kata, setelah satu dua dialog, saya kembalikan ke nick awal saya: Lanang. yang seorang kemudian lari karena menyadari 'salah sasaran'. Sedangkan yang satulagi, dengan nick "perkasa" konsisten. Dialah yang membuat saya ingin cepat-cepat ngepost ini.
Selengkapnya, silakan baca sendiri, dan jangan terkejut kalau di mata dia Tuhan tak lebih dari ANJING KUDISAN. Masya Allah. Berikut dialog lengkap dengan si perkasa, saya cantumkan lengkap dengan jamnya. Kalimat-kalimat yang membuat saya tercengang saya tandai:
[perkasa] hi
[gak_cantik] hi jg
[perkasa] asl?
[gak_cantik] u1
(saya kemudian berganti ke nick yang biasa saya pakai: Lanang)
[Lanang] halooo. he he. u1
[perkasa] u (ternyata dia nggak lari. dugaanku meleset)
[Lanang] u1. now or never
[perkasa] emang gua pikirin
[Lanang] ha. hahahahaha
[perkasa] siapa sih lo ketawa?
[Lanang] lagunya maia tuuuuh
[perkasa] mau mu apa?
[Lanang] lhooo kan km yang mulai pv aku duluan kan?
[perkasa] km
[Lanang] ha hahahaha gak ngakuuu. dosa lho!
[perkasa] sy tidak takut dosa, cek sj. sebab aku memang gak beragama
[Lanang] komunis lu?
[perkasa] bukan dong, tapi bagiku orang terbodoh dan tertolol adalah orang beragama
[Lanang] agama adalah candu. itu menurutmu?
[perkasa] lebih dari itu, kalau itu istilah komunis
[Lanang] kl menilik dr segi bahasa a=tidak gama=kacau. kau gabung, artinya apa?
[perkasa] ya itu kan menurut orang lain yang bagi saya tolol
[Lanang] kau anggap itu tolol karena kau cuma mandang agama dari luar, coba kamu masuki, pasti beda
[perkasa] kesalahan atheis adalah tidak percaya kepada yang tidak bisa dijelaskan, kesalahan agama adalah berusaha menjelaskan sesuatu yang gak mungkin dijelaskan
[Lanang] mmm, boleh juga. lalu?
[perkasa] aku bukan cuma masuk ke dalam agama, aku sdh porak-porandakan semua......... agama adalah puncak kebodohan manusia. hari gini,........ jaman internet masih percaya agama? apa kata tuhan? nabi sj gak bisa internetan..........hahahahahahaha
[Lanang] aq g bisa jawab kl itu.
[perkasa] tanggalkan agama apapun, dan kamu akan mengenal tuhan, bukan
sekedar tahu
[Lanang] mmm. aq ga setuju, tp aq g bisa menahan argumenmu
[perkasa] memang gak harus setuju dgn ku, semua kembali ke dirimu........... jadilah dirimu sendiri, jangan ikut2an mohamad, budha, isa dan orang2 yang mengaku dirinya nabi......mereka tidaklah lebih dari kita
[Lanang] masa? kau punya alasan yg bisa meyakinkanku?
[perkasa] sangat bisa.....agama adalah bentuk intimidasi masal, jika tidak ikut
ajarannya, kita diintimidasi masuk neraka, kafir dll.........semua agama mengaku paling benar, kitabnya dari tuhan.......bagiku kitab suci agama apapun tidak lebih dari sampah yang mengotori jiwa manusia
dan haripun berganti,....
Session Time: Sat Jul 19 00:00:00 2008
[00:01]
[perkasa] saat ini apa agamamu?
[Lanang] aq muslim, kok mengotori jiwa?
[perkasa] ya membutakan nurani, tidak bisa melihat kebenaran di agama lain.........
[Lanang] ooo beda mas, di Islam, kebenaran itu universal.
[perkasa] agama membutakan jiwa manusia........tidak ada satupun agama dari tuhan, walaupun semuanya mengaku dari tuhan........
[Lanang] kenapa membutakan?
[perkasa] ibarat matahari, sinarnya bagi burung rajawali membuat matanya tajam/awas..tapi bagi burung hantu membutakan.........islam bagimu kebenaran, jalan lurus.........bagiku....ajaran setan, ajaran arab sialan........mohamad bagi kamu niat baik berpoligami......bagi saya dia orang yang tidak bisa menguasai diri dan maniak seks. dan perlu anda tahu, saya keturunan penyebar agama islam, saya lahiridan besar dgn islam, kakakku pimpinan pesantren
[Lanang] kenapa maniak seks?
[perkasa] ya semua dikawini, aisyah anak 9 tahun dikawini dll, bagi km mungkin tdk setuju.......karena km diajarkan dari kecil bahwa dia orang yang bisa dipercaya, dll, bagiku: dia (Muhammad-pen) penjahat kelamin
[Lanang] km th alasan kenapa aisyah sudah dinikahi pd usia segitu?
[perkasa] ya pasti tahu, dan alasanku pasti berbeda dng kamu
[perkasa] bagi mu mohamad nabi, bagiku dia teroris dan penjahat kelamin
[Lanang] apa lasanmu? tentang aisyah
[perkasa] tinggal baca, dan tafsirkan sendiri2, gunakan logika dan isting, bukan penafsiran agama atau teologi
[Lanang] iya. tp aq tertarik dengan kata2mu "alasanmu pasti berbeda dengan kamu"
[perkasa] ya renungkan jika km mau , ilustrasi rajawali tadi
[Lanang] sebentar, fokus dulu, alasanmu yang kau kata berbeda dari aku, menurutmu itu gimana? (saya yakin, dia mulai kehilangan grip)
[perkasa] kok jadi bodoh km?
[Lanang] iya. ok. apologimu dengan rajawali dan matahari. Tp aq jd g yakin, apa km benar tahu alasan tentang aisyah itu?
[perkasa] tak seorang pun yang tahu pasti alasan itu selain mohamad sendiri, umat dan orang boleh menafsirkan macam2, dan bagi muridnya tentu akan mencari 2 pembenarannya.............
[Lanang] iya betul. semua kisah memang bebas mau kita tafsirkan seperti apa, cuma, menurut kamu, sisi jeleknya dimana?
[perkasa] segala sesuatu minimal memiliki 2 sisi, sisi positif dan sisi negatif........demikian islam.... km itu islam yang baik, fpi, bawasir, tukang bom itu islam yang jahat.....dan mohamad itu tidak baik seperti kamu, tapi seperti pimpinan fpi, jahat, arogan. Itu menurutku, dan tentu beda menurutmu[Lanang] Jahat?, Arogan? disebelah mana?
[perkasa] sebelah semuanya, dan tentunya kamu tidak bisa melihatnya, karena kita melihat dari sisi yang berbeda
[Lanang] bagaimanapun, Muhammad tetap manusia, bukankah, Al insaanu makhalul khoto wa nisyaan? dia berbeda dengan Yesus yang nyaris sempurna atau bahkan dianggap sempurna
[perkasa] yesus mohamad budha semua sama. orang beragama tolol sj yang membeda2kan dan mengkultuskannya
[Lanang] mungkin iya, cuma, karena kebebasan menafsirkan itu. kemudian ada yang menafsirkan dengan terlebih dulu berburuk sangka. dan,.. catatan untukmu, Budha bukan manusia. yang manusia itu Sidharta.
[perkasa] hahahahahahaha, lha saya gak kenal mohamad, buda dll, ngapain urusan sama mereka
[Lanang] untuk catatan aja.
[perkasa] itu kan kata kamu dan pengetahuan km, kataku manusia biasa
[Lanang] wacanamu bagus, tapi kalo kemudian kamu bilang Budha itu manusia, argumenmu bisa diragukan
[perkasa] km yang cukup dewasa, orang mau ragu sy sama sekali tidak peduli. bagiku argumenku lahir dari diriku sendiri. orisinil. tidak ikut2an
[Lanang] nggak mungkin, entah itu kamu terinspirasi, diberi tahu, pernah mendengar, tapi saya yakin, (dia langsung memotong)
[perkasa] mnrt km gak mungkin mnrt ku mungkin. hahahahahaha. itulah km masih terjebak dng agama, agama itu mengikat logika, mindmu, sehingga km tidak memiliki orisinilitas. jadilah merdeka
[Lanang] kenyataanya bukan seperti itu. aq sama sekali tidak terikat,
[perkasa] miliki kebebasan yang selalu mengalir dari akal budimu
[Lanang] tapi mari kita sadari bersama, kalo kita taat pada agama, apapun itu, kita tidak akan merugikan yang lain. nuranimu pasti setuju
[perkasa] sangat tidak setuju
[Lanang] kenapa? ada contoh mungkin? atau analogi lagi?
[perkasa] tanpa agama, dunia semakin nyaman, rileks, damai dan karena agama, manusia terpecah, mengaku paling benar.....dan konflik. bagimu agama mungkin berkat bagi bumi, bagiku agama adalah laknat bagi bumi
[Lanang] kalo kita lihat sejarah, terjadinya perang agama, sebabnya bukan karena persaingan antar Tuhan, tapi karena adanya penyelewengan atas nama agama. dan itu diluar perintah Tuhan.
[perkasa] sejarah selalu salah
[Lanang] sejarah memang bisa direkayasa, tapi itu krn setiap orang pny penilaian sendiri2, itu sebabnya sejarah kadang dianggap salah.
[perkasa] gak ada gunanya belajar sejarah
[Lanang] selalu ada benang merah yang bisa membuat semua orang menyepakati sejarah
[perkasa] ya. itu bagi orang yang kurang kerjaan
[Lanang] saya pikir tidak,
[perkasa] km sebentar lagi akan dibebaskan oleh kebenaran untuk lepas dari laknat Islam dan akan mengenal penciptamu dalam kedamaian dan kebahagiaan
[Lanang] kau juga ada karena diciptakan. siapa penciptamu? (di pertanyaan ini dia menemui jalan buntu)
[perkasa] hahahahahahahahahha (dia mengalihkan perhatian-pen)
[Lanang] jawab, siapa penciptamu?
[perkasa] kalau saya menjawab (berarti) saya orang beragama atau ateis. sy bukan dua2anya.
[Lanang] iya. tapi pertanyaanku adalah: siapa penciptamu? (saya menekan-pen) dengan logika yang kau pakai, jawab pertanyaan itu
[perkasa] saya bukan atheis yang menyangkal sesuatu yang tidak bisa dijelaskan dan bukan pula orang agama yang bisa menjelaskan sesuatu yang tidak mungkin dijelaskan
[Lanang] betul, tapi kamu patah di pertanyaan ini
[[perkasa] saya hidup bukan dari logika sj, sy pny batin, semaunya saya. mau patah dan utuh bagiku gak ada artinya (secara tidak langsung, dia mengakui)
[Lanang] kalau begitu, siapa yang menciptakanmu? (saya semakin menekan-pen)
[perkasa] mau menang ataupun kalah dalam debat spt ini bukan masalah, saya hanya berkicau sj (dia belum bisa menjawab-pen). hanya orang tolol yang bertanya seperti itu.
[Lanang] ini berarti kamu memang tidak bisa menjawab? lalu siapa yang tolol?
[perkasa] hahahahahaha, bebas km menilai sy, tdk ada gunanya jg bagiku (ini juga bukti, dia menyerah)
[Lanang] hmm ok. kamu malu untuk mengatakan kata: Tuhan
[perkasa] hahahahahahaha
[Lanang] tertawamu terasa nyinyir.
[perkasa] tuhan yang disembah agama itu bagiku tidak lebih dari anjing kudisan. tapi sy jujur km orng luar biasa. namun sayang masih diperbodoh ajaran muhamad harusnya mohamad yang belajar kekamu
[Lanang] terima kasih. kau orang mana?
Percakapan kemudian mengarah pada perkenalan diri masing-masing. Maaf tidak saya cantumkan, saya menghargai dia dengan membiarkan dia tetap 'Anonim'.
JANGAN BERHENTI DULU, saat saya tanyakan apa pekerjaannya, dia menjawab:
[01:07]
[perkasa] sy mencetak beberapa paranormal modern 100% rasional , mereka bekerja dibawah sistemku, dan memberiku penghasilan, sy jg pny organisasi masa/perguruan besar sehingga pemerintah, perusahaan setor ke sy.............kayak mohamad jg kan?
paranormal2 itu mesin uangku.
[01:13]
[perkasa] sy tidak sepaham dgn dunia paranormal
[01:13]
[Lanang] rika nang manajemene apa? (jawa: Anda di bagian manajemennya?)
[perkasa] bukan.......saya memperbudak para paranormal
[Lanang] aja ngomong ky kue, mbok ana sing krungu (jawa: Jangan bilang seperti itu, nanti ada yang mendengar)
[perkasa] hahhahahahhahaha. sing krungu mohamad apa alloh sekalian tak uyuhi. (jawa: yang mendengar Muhammad apa Allah? sekalian aku kencingi)
percakapan sebenarnya masih panjang, tetapi postingan sepertinya sudah sangat panjang. Saya cukupkan sekian karena esensi dari obrolan selanjutnya tidak terlalu berbeda dengan yang diatas.
Apa pendapat anda tentang hal ini?
Dengan kemajuan tekhnologi sekarang, pesawat ber-kecepatan suara, kereta api supercepat, komputer super canggih, komunikasi super maju, pokoknya sekarang, apapun bisa ditambah dengan "super" (termasuk rokok Dj**** Super, hiks). Tuhan saat ini seperti tidak mempunyai peranan apapun, cuaca bisa diatur, kelahiran dan kematian manusia (sebagian) bisa atur, dll, dll.
Jumat lalu (Session Start: Fri Jul 18 23:36:21 2008), disela-sela pekerjaan kantor yang menumpuk, saya iseng (tapi rutin) chating di mIRC. Channel #jakarta dengan nick yang cukup menarik "gak_cantik". padahal biasanya saya memakai nick yang cukup lugas (menurut saya): Lanang. Dengan nick yang seperti cewek saya berharap ada beberapa cowok 'nakal' yang tertarik pv dengan saya. Dan benar saja, baru saja Log In ada dua chatter yang mengajak pv. singkat kata, setelah satu dua dialog, saya kembalikan ke nick awal saya: Lanang. yang seorang kemudian lari karena menyadari 'salah sasaran'. Sedangkan yang satulagi, dengan nick "perkasa" konsisten. Dialah yang membuat saya ingin cepat-cepat ngepost ini.
Selengkapnya, silakan baca sendiri, dan jangan terkejut kalau di mata dia Tuhan tak lebih dari ANJING KUDISAN. Masya Allah. Berikut dialog lengkap dengan si perkasa, saya cantumkan lengkap dengan jamnya. Kalimat-kalimat yang membuat saya tercengang saya tandai:
[perkasa] hi
[gak_cantik] hi jg
[perkasa] asl?
[gak_cantik] u1
(saya kemudian berganti ke nick yang biasa saya pakai: Lanang)
[Lanang] halooo. he he. u1
[perkasa] u (ternyata dia nggak lari. dugaanku meleset)
[Lanang] u1. now or never
[perkasa] emang gua pikirin
[Lanang] ha. hahahahaha
[perkasa] siapa sih lo ketawa?
[Lanang] lagunya maia tuuuuh
[perkasa] mau mu apa?
[Lanang] lhooo kan km yang mulai pv aku duluan kan?
[perkasa] km
[Lanang] ha hahahaha gak ngakuuu. dosa lho!
[perkasa] sy tidak takut dosa, cek sj. sebab aku memang gak beragama
[Lanang] komunis lu?
[perkasa] bukan dong, tapi bagiku orang terbodoh dan tertolol adalah orang beragama
[Lanang] agama adalah candu. itu menurutmu?
[perkasa] lebih dari itu, kalau itu istilah komunis
[Lanang] kl menilik dr segi bahasa a=tidak gama=kacau. kau gabung, artinya apa?
[perkasa] ya itu kan menurut orang lain yang bagi saya tolol
[Lanang] kau anggap itu tolol karena kau cuma mandang agama dari luar, coba kamu masuki, pasti beda
[perkasa] kesalahan atheis adalah tidak percaya kepada yang tidak bisa dijelaskan, kesalahan agama adalah berusaha menjelaskan sesuatu yang gak mungkin dijelaskan
[Lanang] mmm, boleh juga. lalu?
[perkasa] aku bukan cuma masuk ke dalam agama, aku sdh porak-porandakan semua......... agama adalah puncak kebodohan manusia. hari gini,........ jaman internet masih percaya agama? apa kata tuhan? nabi sj gak bisa internetan..........hahahahahahaha
[Lanang] aq g bisa jawab kl itu.
[perkasa] tanggalkan agama apapun, dan kamu akan mengenal tuhan, bukan
sekedar tahu
[Lanang] mmm. aq ga setuju, tp aq g bisa menahan argumenmu
[perkasa] memang gak harus setuju dgn ku, semua kembali ke dirimu........... jadilah dirimu sendiri, jangan ikut2an mohamad, budha, isa dan orang2 yang mengaku dirinya nabi......mereka tidaklah lebih dari kita
[Lanang] masa? kau punya alasan yg bisa meyakinkanku?
[perkasa] sangat bisa.....agama adalah bentuk intimidasi masal, jika tidak ikut
ajarannya, kita diintimidasi masuk neraka, kafir dll.........semua agama mengaku paling benar, kitabnya dari tuhan.......bagiku kitab suci agama apapun tidak lebih dari sampah yang mengotori jiwa manusia
dan haripun berganti,....
Session Time: Sat Jul 19 00:00:00 2008
[00:01]
[perkasa] saat ini apa agamamu?
[Lanang] aq muslim, kok mengotori jiwa?
[perkasa] ya membutakan nurani, tidak bisa melihat kebenaran di agama lain.........
[Lanang] ooo beda mas, di Islam, kebenaran itu universal.
[perkasa] agama membutakan jiwa manusia........tidak ada satupun agama dari tuhan, walaupun semuanya mengaku dari tuhan........
[Lanang] kenapa membutakan?
[perkasa] ibarat matahari, sinarnya bagi burung rajawali membuat matanya tajam/awas..tapi bagi burung hantu membutakan.........islam bagimu kebenaran, jalan lurus.........bagiku....ajaran setan, ajaran arab sialan........mohamad bagi kamu niat baik berpoligami......bagi saya dia orang yang tidak bisa menguasai diri dan maniak seks. dan perlu anda tahu, saya keturunan penyebar agama islam, saya lahiridan besar dgn islam, kakakku pimpinan pesantren
[Lanang] kenapa maniak seks?
[perkasa] ya semua dikawini, aisyah anak 9 tahun dikawini dll, bagi km mungkin tdk setuju.......karena km diajarkan dari kecil bahwa dia orang yang bisa dipercaya, dll, bagiku: dia (Muhammad-pen) penjahat kelamin
[Lanang] km th alasan kenapa aisyah sudah dinikahi pd usia segitu?
[perkasa] ya pasti tahu, dan alasanku pasti berbeda dng kamu
[perkasa] bagi mu mohamad nabi, bagiku dia teroris dan penjahat kelamin
[Lanang] apa lasanmu? tentang aisyah
[perkasa] tinggal baca, dan tafsirkan sendiri2, gunakan logika dan isting, bukan penafsiran agama atau teologi
[Lanang] iya. tp aq tertarik dengan kata2mu "alasanmu pasti berbeda dengan kamu"
[perkasa] ya renungkan jika km mau , ilustrasi rajawali tadi
[Lanang] sebentar, fokus dulu, alasanmu yang kau kata berbeda dari aku, menurutmu itu gimana? (saya yakin, dia mulai kehilangan grip)
[perkasa] kok jadi bodoh km?
[Lanang] iya. ok. apologimu dengan rajawali dan matahari. Tp aq jd g yakin, apa km benar tahu alasan tentang aisyah itu?
[perkasa] tak seorang pun yang tahu pasti alasan itu selain mohamad sendiri, umat dan orang boleh menafsirkan macam2, dan bagi muridnya tentu akan mencari 2 pembenarannya.............
[Lanang] iya betul. semua kisah memang bebas mau kita tafsirkan seperti apa, cuma, menurut kamu, sisi jeleknya dimana?
[perkasa] segala sesuatu minimal memiliki 2 sisi, sisi positif dan sisi negatif........demikian islam.... km itu islam yang baik, fpi, bawasir, tukang bom itu islam yang jahat.....dan mohamad itu tidak baik seperti kamu, tapi seperti pimpinan fpi, jahat, arogan. Itu menurutku, dan tentu beda menurutmu[Lanang] Jahat?, Arogan? disebelah mana?
[perkasa] sebelah semuanya, dan tentunya kamu tidak bisa melihatnya, karena kita melihat dari sisi yang berbeda
[Lanang] bagaimanapun, Muhammad tetap manusia, bukankah, Al insaanu makhalul khoto wa nisyaan? dia berbeda dengan Yesus yang nyaris sempurna atau bahkan dianggap sempurna
[perkasa] yesus mohamad budha semua sama. orang beragama tolol sj yang membeda2kan dan mengkultuskannya
[Lanang] mungkin iya, cuma, karena kebebasan menafsirkan itu. kemudian ada yang menafsirkan dengan terlebih dulu berburuk sangka. dan,.. catatan untukmu, Budha bukan manusia. yang manusia itu Sidharta.
[perkasa] hahahahahahaha, lha saya gak kenal mohamad, buda dll, ngapain urusan sama mereka
[Lanang] untuk catatan aja.
[perkasa] itu kan kata kamu dan pengetahuan km, kataku manusia biasa
[Lanang] wacanamu bagus, tapi kalo kemudian kamu bilang Budha itu manusia, argumenmu bisa diragukan
[perkasa] km yang cukup dewasa, orang mau ragu sy sama sekali tidak peduli. bagiku argumenku lahir dari diriku sendiri. orisinil. tidak ikut2an
[Lanang] nggak mungkin, entah itu kamu terinspirasi, diberi tahu, pernah mendengar, tapi saya yakin, (dia langsung memotong)
[perkasa] mnrt km gak mungkin mnrt ku mungkin. hahahahahaha. itulah km masih terjebak dng agama, agama itu mengikat logika, mindmu, sehingga km tidak memiliki orisinilitas. jadilah merdeka
[Lanang] kenyataanya bukan seperti itu. aq sama sekali tidak terikat,
[perkasa] miliki kebebasan yang selalu mengalir dari akal budimu
[Lanang] tapi mari kita sadari bersama, kalo kita taat pada agama, apapun itu, kita tidak akan merugikan yang lain. nuranimu pasti setuju
[perkasa] sangat tidak setuju
[Lanang] kenapa? ada contoh mungkin? atau analogi lagi?
[perkasa] tanpa agama, dunia semakin nyaman, rileks, damai dan karena agama, manusia terpecah, mengaku paling benar.....dan konflik. bagimu agama mungkin berkat bagi bumi, bagiku agama adalah laknat bagi bumi
[Lanang] kalo kita lihat sejarah, terjadinya perang agama, sebabnya bukan karena persaingan antar Tuhan, tapi karena adanya penyelewengan atas nama agama. dan itu diluar perintah Tuhan.
[perkasa] sejarah selalu salah
[Lanang] sejarah memang bisa direkayasa, tapi itu krn setiap orang pny penilaian sendiri2, itu sebabnya sejarah kadang dianggap salah.
[perkasa] gak ada gunanya belajar sejarah
[Lanang] selalu ada benang merah yang bisa membuat semua orang menyepakati sejarah
[perkasa] ya. itu bagi orang yang kurang kerjaan
[Lanang] saya pikir tidak,
[perkasa] km sebentar lagi akan dibebaskan oleh kebenaran untuk lepas dari laknat Islam dan akan mengenal penciptamu dalam kedamaian dan kebahagiaan
[Lanang] kau juga ada karena diciptakan. siapa penciptamu? (di pertanyaan ini dia menemui jalan buntu)
[perkasa] hahahahahahahahahha (dia mengalihkan perhatian-pen)
[Lanang] jawab, siapa penciptamu?
[perkasa] kalau saya menjawab (berarti) saya orang beragama atau ateis. sy bukan dua2anya.
[Lanang] iya. tapi pertanyaanku adalah: siapa penciptamu? (saya menekan-pen) dengan logika yang kau pakai, jawab pertanyaan itu
[perkasa] saya bukan atheis yang menyangkal sesuatu yang tidak bisa dijelaskan dan bukan pula orang agama yang bisa menjelaskan sesuatu yang tidak mungkin dijelaskan
[Lanang] betul, tapi kamu patah di pertanyaan ini
[[perkasa] saya hidup bukan dari logika sj, sy pny batin, semaunya saya. mau patah dan utuh bagiku gak ada artinya (secara tidak langsung, dia mengakui)
[Lanang] kalau begitu, siapa yang menciptakanmu? (saya semakin menekan-pen)
[perkasa] mau menang ataupun kalah dalam debat spt ini bukan masalah, saya hanya berkicau sj (dia belum bisa menjawab-pen). hanya orang tolol yang bertanya seperti itu.
[Lanang] ini berarti kamu memang tidak bisa menjawab? lalu siapa yang tolol?
[perkasa] hahahahahaha, bebas km menilai sy, tdk ada gunanya jg bagiku (ini juga bukti, dia menyerah)
[Lanang] hmm ok. kamu malu untuk mengatakan kata: Tuhan
[perkasa] hahahahahahaha
[Lanang] tertawamu terasa nyinyir.
[perkasa] tuhan yang disembah agama itu bagiku tidak lebih dari anjing kudisan. tapi sy jujur km orng luar biasa. namun sayang masih diperbodoh ajaran muhamad harusnya mohamad yang belajar kekamu
[Lanang] terima kasih. kau orang mana?
Percakapan kemudian mengarah pada perkenalan diri masing-masing. Maaf tidak saya cantumkan, saya menghargai dia dengan membiarkan dia tetap 'Anonim'.
JANGAN BERHENTI DULU, saat saya tanyakan apa pekerjaannya, dia menjawab:
[01:07]
[perkasa] sy mencetak beberapa paranormal modern 100% rasional , mereka bekerja dibawah sistemku, dan memberiku penghasilan, sy jg pny organisasi masa/perguruan besar sehingga pemerintah, perusahaan setor ke sy.............kayak mohamad jg kan?
paranormal2 itu mesin uangku.
[01:13]
[perkasa] sy tidak sepaham dgn dunia paranormal
[01:13]
[Lanang] rika nang manajemene apa? (jawa: Anda di bagian manajemennya?)
[perkasa] bukan.......saya memperbudak para paranormal
[Lanang] aja ngomong ky kue, mbok ana sing krungu (jawa: Jangan bilang seperti itu, nanti ada yang mendengar)
[perkasa] hahhahahahhahaha. sing krungu mohamad apa alloh sekalian tak uyuhi. (jawa: yang mendengar Muhammad apa Allah? sekalian aku kencingi)
percakapan sebenarnya masih panjang, tetapi postingan sepertinya sudah sangat panjang. Saya cukupkan sekian karena esensi dari obrolan selanjutnya tidak terlalu berbeda dengan yang diatas.
Apa pendapat anda tentang hal ini?
4 komentar:
Ngeriiiii
pantas bangsa kita ky gini
Holy smoke...yang selama ini gw tau itu banyak atheis yang berusaha menjelaskan smua hal dengan teori2 nyata..tapi orang ini apa?? jadi serem bgt..:x
tobbaat LO!!!semoga Tuhan mengampuni
perbincangan yang cukup cerdas.
tapi.menyeramkan.
Post a Comment
Semoga dengan ini, hidup kita semakin lebih baik